Bahaya Kanker Serviks


Bagi para Cewek. tak asa salah mengetahui tentang hal ini. Karena kanker serviks hanya terejadi pada wanita.

KANKER SERVIKS

adalah kanker yang menyerang leher rahim. kanker ini disebabkan 99.7% oleh Human Papiloma Virus(HPV). virus ini menjadi penyebab  70% kasus kanker serviks di seluruh dunia.


GEJALA
pejalan dari infeksi HPV hingga menjadi kanker serviks membutuhkan waktu yang cukup lama, yaitu 10 - 20 tahun. sehingga sering sekali  para penderita tidak menyadarinya.
pada stadium awal kanker servks tidak menunjukkan tanda tanda atau gejala yang khas. pada stadium selanjutnya terjadi gejala seperti pendarahan post coitus, keputihan yang tidak normal, pendarahan pasca Menstruasi (menopause), serta keluar cairan yang tak normal( berwarna kekuning kuningan, berbau, dan bercampur darah).

FAKTOR
Faktor alamiah > usia yang rentan terserang kanker serviks adalah usia diatas 40 tahun. tentunya semakin tua seorang cewek maka semakin besarpula resiko terkena kanker serviks.
Faktor kebiasaan >  penderita keputihan yang  terus menerus tanpa ia obati, penyakit menular seks, pemakaian pembalut yang mengandung bahan dioksin(pemutih pembalut), mebersihkan vagina denganair yang tidak bersih, misalnya pada toilet umum, Dll.
Faktor pilihan > hubungan seksual yang terjadi pada usia yang terlalu muda, sering gonta ganti pasangan seks, memiliki anak lebih dari 5.

tips mencegah kanker serviks

- selalu menjaga kebersihan dan kesehatan kelamin
- tidak bergonta ganti pasangan seks
- deteksi sejak dini(pemeriksaan) agar kita tau lesi pre-kanker
-berhati dalam pemilihan pembalu yang akan dipakai

so, bagi para cewek yang tidak peduli tentang kesehatan miss V,mulai dari sekarang anda harus merubah kebiasaan dan selalu menjaga kesehatan dan kebersihan missV anda agar terhindar dari bahaya kanker serviks... :)

0 komentar:

Posting Komentar

Coba

Total Tayangan Halaman

Followers

Review http://moeday-ku.blogspot.com on alexa.com